Explore

Penayangan

Layar Pembuka

Sebuah acara pembuka dan penayangan film pendek pilihan yang akan membuka rangkaian festival dengan meriah
Auditorium Pascajarna Fikom Unpad
June 13, 2024
10:00
WIB

Layar Kaleidoskop

Sebuah program penayangan yang akan menampilkan 3 rangkaian penayangan dengan programasi yang unik dan variatif karya filmmaker se-Indonesia
Auditorium Pascasarjana Fikom Unpad
June 13, 2024
10:00
WIB

Koleksi Jingga

Sebuah program penayangan film pendek pilihan karya mahasiswa dan alumni Program Studi Televisi dan Film Fikom Unpad
Auditorium Pascasarjan Fikom Unpad
June 14, 2024
16:00
WIB

Tirai 21

Sebuah program penayangan film pendek terbaru karya mahasiswa Program Studi Televisi dan Film Fikom Unpad angkatan 2021
Auditorium Pascasarjana Fikom Unpad
June 15, 2024
12:00
WIB

Non Penayangan

Pameran Foto Bersama Fokus Unpad

Pameran foto kolaborasi dengan Unit Kegiatan Mahasiswa Fokus (Fotografi Kampus) yang diselenggarakan selama festival berlangsung.
Fotografi Kampus
Unit Kegiatan Mahasiswa
Auditorium Pascasarjana Fikom Unpad
June 13, 2024
13:00
WIB

Script to Screen: Drafting Social Issues from a Director’s Perspective

Sebuah lokakarya yang akan membahas lebih mendalam terkait penulisan cerita dan penyutradaraan dalam film, serta membedah bagaimana sebuah isu dapat dikemas secara efektif dalam sebuah film bersama seorang sutradara dan penulis film “Penyalin Cahaya” dan “Budi Pekerti”, Wregas Bhanuteja.
Wregas Bhanuteja
Sutradara
Auditorium Pascasarjana Fikom Unpad
June 13, 2024
13:00
WIB

Temu Sinema

Sebuah forum diskusi dan berbagi ilmu dan pengalaman antar prodi Film dan Televisi se-Indonesia bersama filmmaker.
Amphitheater Fikom Unpad
June 14, 2024
19:00
WIB